Mengenal Dashbor Blog

3 komentar
Setelah membuat blog baru, kita perlu mengenal dashboard blog kita. Pengenalan dashboard sangat penting karena di situ blog kita bekerja. Apa saja isi dashboard blogspot? 

Mengenal Dashbor Blog

1. Entry baru. Entry baru adalah menu untuk membuat posting blog baru. Jika kita buka, bentuknya seperti ini:


2. Ikhtisar. Ikhtisar adalah menu untuk melihat secara umum komentar yang perlu dimoderasi, jumlah pengunjung, jumlah komentar, jumlah posting, dan jumlah pengikut blog. Semua diberikan secara garis besar. Kita perlu melihat ke menu lain untuk melihat detailnya. 
Gambar di atas adaah contoh ikhtisar untuk blog yang benar-benar baru. Jika sudah pernah diisi, akan jadi seperti di gambar:
Ini adalah contoh ikhtisar di blog utama saya, http://susindra.com
3. Pos. Post adalah menu yang berisi semua postingan kita. 

Contoh menu Post di blog baru

Contoh menu Post di blog lama
4. Laman/page. Menu laman berisi posting laman/page kita. Tentu saja kita bebas membuatnya. Menu All untuk semua posting laman, menu draft untuk posting yang belum dipublish.

5. Komentar. Menu komentar digunakan umtuk melihat semua komentar yang pernah masuk ke blog kita. Ada publish, awaiting moderation dan spam.
6. G+ adalah menu untuk menghubungkan blog kita dengan akun G+.

7. Stat. Menu stat atau statistik untuk melihat perhitungan statistik blog kita.

8. Earning atau menu untuk yang ingin memiliki akun google adsense.
9. Menu Campaign atau menu untuk blogger yang ingin mengiklankan blognya.
10. Menu Layout/tata letak untuk mengatur tata letak tampilan blog kita nanti.
11. Menu template untuk mengganti wajah blog kita. Di sini kita bisa mengatur apakah blog kita mobile friendly atau tidak. Atau, jika ingin memakai template yang sudah dibuat para ahli pembuat template, di sini tempatnya.

12. Menu setting blog untuk membuat setelan blog kita.

Penjelasan lebih lanjut di posting berikutnya ya.




Related Posts

3 komentar

  1. cocok buat blogger pemula atauyg mau belajar nih .berguna banget postingannya mbak

    BalasHapus
  2. Niatnya memang untuk bahan ajar pelatihan membuat blog di Perpusda Jepara Mbak

    BalasHapus
  3. pengen jg belajar ngeblog mbak

    BalasHapus

Posting Komentar